Selasa, 08 Maret 2011

Bunga yang sempat tekenal di INDONESIA

KAMBOJA jika kita mendengar nama tersebut bayangan kita akan langsung menuju ke sebuah bunga yang berwarna putih dan terdiri dari beberapa daun bunga.


bunga tersebut beberapa tahun yang lalu sempat terkenal di indonesia dan di gandrungi oleh pecinta flower di indonesia,mereka berlomba mencari,menanam,memelihara bunga tersebut.dan bahkan pernah juga di adakan ajang lomba yang memamerkan bunga tersebut  dalam bentuk yang menarik,seperti bentuk menyerupai orang,binatang dll.
 Semakin lama perkembangan bunga kamboja di indonesia,bunga-bunga tersebut juga semakin di fariasi mulai dari bentuk dan warnanya.bunga kamboja xang asli adalah berwarna putih yang tengah-tengahnya berwarna kuning namun dengan perkembangan bunga tersebut kini di silangkan dan menjadi warna yang baru.


Kini bunga kamboja yang warna aslinya adalah putih dan kuning,kini warnanya berubah menjadi putih,kinung dan merah muda.
bagi pecinta bunga kamboja menjadi kesenangan tersendiri  karena semakin banyak lagi koleksi bunga kamboja mereka,mulai dari yang warna dan bentuk asli sampai bentuk dan warna yang sudah di silangkan.



Rabu, 02 Maret 2011

ULANG taHUN RICKY (keyboard)

KEJUTAN BUAT RICKY.....

Tepat jam 11 malam tgl 3 Nov menuju ke tgl 4, Keluarga besar FM berkumpul di parkiran Ricky FM, Bunda Ntie sudah mempersiapkan semua dari segi makanan dan prosedur pelaksanaan Kejutan ini,..termasuk membuat Ricky FM untuk bisa tertidur lebih awal..mendekati jam 00.00 Ricky FM pun msh tertidur nyenyak sekali, sahabat - sahabat ricky pun akhirnya masuk kerumah lewat jendela, biar aman…(padahal  sudah kayak maling  hehe..) satu persatu naik ke lantai dua dan berkumpul distudio, lalu pintu studiopun di tutup, lampu dimatikan dan lilin di kue tart pun dinyalakan (rahasia soal umur ya.....)lalu,..kita pun beraksi dengan membuat bunyi2an didalam studio, sehingga terdengar seperti maling yg sedang beraksi, lalu sang bunda ntie pun bersandiwara ngebangunin sang korban (ricky FM), dan berpura2 panik karena ketakutan mendengar keributan dilantai dua, trus meminta ricky untuk naik ke atas dan menge-check sumber keributan diatas,…laluuuuu…saat ricky membuka pintu studio,…
taraaaaaaaaaaaa……
SURPRISE…HAPPY BDAY!!!!!…
dan dalam hitungan detikpun kue tart tersebut melayang ke muka Ricky FM..PLOKKK!!!!……apa mau dikata…semuanya sudah terjadi…hahahahhaha….pasrah aja,…Malam (04 Nov) itupun menjadi malam yg sedikit berisik…dan senyum kaget, keki,kesel,dan senang pun muncul dari raut muka yg usianya makin bertambah itu…
Thanks ya guy’s…kata -kata Ricky sambil memotong kue dan membagi2kan kue kesemua orang yg ada malam itu..termasuk ke adik tercinta Oni The Titans! hehe,
…jam menunjukkan pukul 03.00 dini hari, akhirnya kita membubarkan diri…
thanks buat semua temen2 yg mau meramaikan acara ini…

tunggu kejutan - kejutan yang akan dibuat oleh FIVE MINUTES lain kali......

KONSER FM MENGECEWAKAN

Konser band Five Minutes di Alun-alun Kota Mojokerto, Sabtu (28/6) malam diwarnai kerusuhan. Sekira 25 orang diamankan aparat karena menjadi pemicu kerusuhan.

Awal kerusuhan terjadi, saat tiga band lokal yang mengawali konser Five Minutes tampil sekira pukul 20.00 WIB. Hampir setiap lagu yang dibawakan, selalu saja disambut saling ejek dan lempar benda-benda keras oleh dua sisi penonton yang dibatasi pagar barikade.

Dalam penampilan band lokal itu, lima pemuda diamankan aparat kepolisian setelah sebelumnya terlibat tawuran antar penonton. Beberapa dari penonton, nampak luka di kepala akibat pukulan penonton lain.

Tawuran antar penonton terus terjadi hingga band yang di pengang oleh Ricky FM berada di atas panggung. Bahkan, penampilan band asal Bandung ini malah disambut tawuran yang lebih dahsyat. Setiap lagu yang dibawakan, seakan bukan menjadi peredam emosi penonton, justru sebaliknya, penonton semakin bringas.

Langsung  saja, kondisi ini membuat aparat kepolisian kelabakan. Apalagi, tawuran ini juga diwarnai aksi lempar batu, botol minuman, sandal, dan benda keras lainnya. Bahkan, beberapa aparat kepolisian terluka akibat terkena lemparan benda-benda keras yang melayang.

Puncak kerusuhan terjadi saat Five Minutes melantunkan tembang terakhirnya, "Selamat Tinggal". Aparat mencoba mengedalikan kerusuhan ini dengan mengobrak-abrik puluhan ribu penonton yang berada di masing-masing sisi. Langkah ini diambil polisi, lantaran tawuran antar penonton yang sudah tak terkendali.
.
Akan tetapi polisi setempat tidak putus asa,dan Konser FM pun tetap berjalan sampai puncak acara selesai.

Tentang five minutes

Five Minutes adalah sebuah band pop rock yang berasal dari Kota Kembang Bandung berdiri tahun 1994. sekarang, Five Minutes di pegang oleh Ricky Tjahyadi (keyboard), Richie Setiawan (vokal), Drie Warnanta (bass), Roelhilman (gitar1), dan Aria Yudhistira (drum). Nunoz Nugraha (additional gitar2)

Awal mula dari FM

FORMASI AWAL
Drie dan Ricky bertemu di awal tahun 1990-an dan sempat membentuk band yang tampil di sejumlah kafe. Namun band ini hanya bertahan selama 2 tahun. Kami kemudian membentuk Five Minutes bersama Sonny (gitaris) dan Sanny (vokalis) di tahun 1994 untuk mengikuti Festival Band Se-Jabar DKI di Bandung. Dalam ajang tersebut kami berhasil menjadi juara 1 dari 102 peserta. Tak lama, kami pun masuk dapur rekaman. Album perdana kami bertajuk Five Minutes (1996), yang diikuti oleh Five Minutes 2 (1997), Ouw! (2002), Sekat (2003), dan The Best 5 (2004). Penampilan yang unik dengan mengenakan sarung di panggung, menjadi salah satu daya tarik FM itu sendiri.

FORMASI BARU
Setelah album The Best 5, Sanny sang vokalis dan Sonny (gitaris) mengundurkan diri. Ricky dan Drie pun berburu personel baru. Akhirnya Richie (vokal), Roelhilman (gitar1),dan Aria Yudhistira (drum) melengkapi formasi Five Minutes yang baru. Pada bulan Juni 2007, FM  merilis album bertajuk Rockmantic. FM  pun meninggalkan sarung yang selama ini lekat sebagai image FM, tahun 2008 FM  me-repackage album Rockmantic. Pada tahun 2009 kami merilis album Semua Ini Sendiri, dialbum Semua Ini Sendiri FM benar - benar mempersiapkan album ini dengan sendiri.